Lompat ke isi

Space rock

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Space rock adalah subgenre dari musik rock; istilah ini pada awalnya digunakan untuk menyebut band-band rock tahun 1970-an, kebanyakan band Inggris, seperti Hawkwind, Gong, dan Pink Floyd.[1] Ciri khas subgenre ini adalah adanya dominasi penggunaan organ elektronik yang lambat dan panjang; synthesizer; eksperimen suara gitar; dan lirik-lirik dengan tema fiksi ilmiah atau ruang angkasa.

Referensi

  1. ^ Richie Unterberger, Pink Floyd biography AllMusic